Kemenkominfo Harus Blokir Game Online dengan Kekerasan
Bengkulu – Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) meminta Kementerian Komunikasi dan Informasi memverifikasi dan memblokir game online yang dinilai mengandung unsur kekerasan.
“Kita meminta agar Kemenkominfo melakukan uji kelayakan terhadap materi yang terkandung dalam game online,” kata komisioner KPAI, Susanto, saat ditemui di Bengkulu, Kamis, 30 April 2015. (more…)