PCNU Sorong Gelar Pelatihan Pengelolaan Masjid

  • Post author:
  • Post category:Ke-NU-an

SORONG – Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kota Sorong Papua Barat menggelar workshop yang diikuti Ta’mir Masjid se-Kota dan Kabupaten Sorong, di kantor PCNU setempat, Sabtu (13/9). Kegiatan ini digagas bersama Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M) Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Sorong.

Ketua P3M STAIN Sorong, M. Rais Amin menjelaskan, kegiatan ini bertujuan untuk memberikan penguatan kepada pengurus masjid mengenai kekuatan dan potensi infak sehingga diharapkan melalui infak dapat memakmurkan masjid dan berdampak pada lingkungan sekitar. (more…)

Continue ReadingPCNU Sorong Gelar Pelatihan Pengelolaan Masjid

PCNU Sorong Gelar Istighosah Jelang Pemilu

  • Post author:
  • Post category:Ke-NU-an

SORONG – Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Sorong, Papua Barat, bekerja sama dengan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Sorong menyelenggarakan Istighotsah Kubro, Ahad (6/4), di Masjid at-Taqwa Mariyai Distrik Mariat. Acara ini terselenggara dengan membawa harapan, pemilu 2014 dapat berlangsung sukses dan damai. (more…)

Continue ReadingPCNU Sorong Gelar Istighosah Jelang Pemilu