Skip to content

emka.web.id

Menu
  • Home
  • Indeks Artikel
  • Tutorial
  • Tentang Kami
Menu

Cara Membersihkan/Clear atau Flush DNS di Linux

Posted on October 09, 2020 by Syauqi Wiryahasana
Berikut adalah cara-cara yang bisa digunakan untuk melakukan Flush atau Clear DNS di Linux. Jika linux kalian sudah menggunakan Systemd, silakan lakukan perintah ini: [sourcecode]sudo systemctl systemd-resolved --flush-caches[/sourcecode] atau bisa melakukan flush DNS dengan NSCD. [sourcecode]sudo systemctl restart nscd[/sourcecode] atau cara ketiga dengan melakukan restart/reload daemon dari Bind/Named. [sourcecode]sudo systemctl restart named[/sourcecode] cara lain dengan menggunakan tool rndc [sourcecode]sudo rndc flush lan[/sourcecode] atau [sourcecode]sudo rndc flush wan[/sourcecode] dan khusus untuk distro Ubuntu/Mint dkk nya, silakan restart tool dns-clean: [sourcecode]sudo /etc/init.d/dns-clean restart[/sourcecode]
Seedbacklink

Recent Posts

TENTANG EMKA.WEB>ID

EMKA.WEB.ID adalah blog seputar teknologi informasi, edukasi dan ke-NU-an yang hadir sejak tahun 2011. Kontak: kontak@emka.web.id.

©2024 emka.web.id Proudly powered by wpStatically