Video Penampakan Sekilas dari OS Mobile, Mozilla Boot 2 Gecko
Sekitar November 2011, Mozilla resmi menyetujui project Boot 2 Gecko, project monumental yang akan menghantar Mozilla ke ranah persaingan sistem operasi mobile berbasis web. Setelah menunggu cukup lama, akhirnya salah satu penampakan hasilnya sudah mulai muncul di MozCamp Asia. Video berikut dibuat dan diedarkan kemungkinan oleh Mozilla Tunisia.
[youtube http://www.youtube.com/watch?v=Km9yVHlFkMc]