Skip to content

emka.web.id

Menu
  • Home
  • Indeks Artikel
  • Tutorial
  • Tentang Kami
Menu

Badai Matahari Akan Ganggu Transmisi Listrik

Posted on March 09, 2012 by Syauqi Wiryahasana
Washington - Badai matahari terbesar dalam lima tahun terakhir yang bakal terjadi mungkin akan mengganggu perlistrikan di Bumi. Seperti apa? Matahari mulai bererupsi pada Rabu malam dan efeknya mungkin akan terasa di Bumi antara pukul 6 sore untuk wilayah Asia Tenggara, ungkap pihak peramal cuaca dari Space Weather Prediction Center di Amerika Serikat (AS). Dikatakan pula oleh mereka bahwa jilatan api di badai matahari bakal mempengaruhi Bumi. Demikian seperti dikutip dariĀ ST. "Badai matahari ini akan berdampak langsung bagi Bumi," ujar Joe Kunches, ilmuwan dari National Oceanic and Atmospheric Administration. "Ini merupakan peristiwa yang besar, namun belum sampai tahap ekstrem," ujar Bill Murtagh, koordinator program untuk Space Weather Center. Sumber: Inilah.com
Seedbacklink

Recent Posts

TENTANG EMKA.WEB>ID

EMKA.WEB.ID adalah blog seputar teknologi informasi, edukasi dan ke-NU-an yang hadir sejak tahun 2011. Kontak: kontak@emka.web.id.

©2024 emka.web.id Proudly powered by wpStatically