Skip to content

emka.web.id

menulis pengetahuan – merekam peradaban

Menu
  • Home
  • Tutorial
  • Search
Menu

Cara Install Oracle Java 7 (JDK) di Ubuntu

Posted on September 14, 2011

Pengantar

Seperti yang kita tahu bersama, Oracle Java atau yang dulu dikenal sebagai JVM dan JDK tidak akan tersedia di repository Debian/Ubuntu lagi dan hanya tersedia versi open-source darinya yaitu OpenJDK. Walaupun demikian, kita masih bisa mengunduh Oracle Java dari web resminya jika tidak ingin menggunakan OpenJDK.

Sayangnya, instalasi Oracle Java (JVM/JDK) di Ubuntu/Debian cukup sulit. Tutorial berikut akan memandu anda melakukan instalasi Oracle Java JDK7 di Ubuntu anda.

Cara Install Oracle Java JDK7 di Ubuntu

  • Unduh versi terbaru Oracle JDK 7 dari sini http://www.oracle.com/technetwork/java/javase/downloads/java-se-jdk-7-download-432154.html, klik tombol Accept License dan unduh paket *.tar.gz dengan arsitektur yang sesuai dengan PC anda (misal untuk saya -jdk7-linux-i586.tar.gz).
  • Ekstrak file hasil unduhan dengan perintah tar -xzvf jdk-7-linux-i586.tar.gz
  • Buat direktori JVM baru di /usr/lib/jvm dengan perintah sudo mkdir -p /usr/lib/jvm
  • Pindahkan isi direktori jdk1.7.0 (hasil ekstrak tar.gz) ke direktori /usr/lib/jvm dengan perintah sudo mv jdk1.7.0/ /usr/lib/jvm
  • Install update paket Java yang dibuat oleh om Bruce Ingalls untuk Ubuntu 11.10, 11.04, 10.10 dan 10.04. dengan perintah sudo add-apt-repository ppa:nilarimogard/webupd8 sudo apt-get update sudo apt-get install update-java
  • Jalankan aplikasi pengupdate java tersebut dengan perintah sudo update-java
  • Aplikasi tersebut akan meminta konfirmasi versi berapakah java yang anda ingin update (dalam hal ini versi 1.7.0) kemudian klik OK. Tunggu sampai proses update selesai
  • Jika telah selesai anda dapat mengecek versi java yang terpasang dengan perintah java -version dan javac -version

Selamat mencoba!

NB. Untuk menginstall plugin Oracle Java 7 di Browser Linux silakan lihat disini.

Terbaru

  • Mau Jadi Digital Writer Pro? Ini Caranya Buat Portofolio Pakai Blog!
  • Ini Cara Login Banyak Akun FB & IG di Satu HP Tanpa Diblokir!
  • Inilah Cara Mengatasi Verval Siswa Silang Merah di RDM versi Hosting
  • HP Tertinggal? Inilah Caranya Login PDUM Langsung dari Laptop, Lebih Praktis!
  • Inilah Cara Tarik Dana dari APK Drama Rush
  • Inilah Cara Mudah Tarik Uang Kertas Biru di Merge Cats ke DANA dan OVO Tanpa Ribet!
  • Apakah Aplikasi Pinjaman KlikKami Penipu? Ada DC Penagih?
  • Kenapa Tentara Romawi Hanya Pakai Armor Kaki Saja?
  • Inilah Alasan Kenapa Beli Follower IG itu TIDAK AMAN!
  • EPIK! Kisah Mesin Bor Tercanggih Takluk di Proyek Terowongan Zojila Himalaya
  • Bingung Cari Lokasi Seseorang? Cek Cara Melacak Pemilik Nomor HP Tanpa Bayar Ini, Dijamin Akurat!
  • Apa itu Logis? Kenapa Logika Bisa Berbeda-beda?
  • Ini Alasan Kenapa Fitur Bing AI Sedang Trending dan Dicari Banyak Orang
  • Sejarah Kerajaan Champa: Bangsa Yang Hilang Tanpa Perang Besar, Kok Bisa?
  • Gini Caranya Dapat Weekly Diamond Pass Gratis di Event M7 Pesta, Ternyata Nggak Pake Modal!
  • Inilah Trik Rahasia Panen Token dan Skin Gratis di Event Pesta Cuan M7 Mobile Legends!
  • Apakah Apk Pinjaman Cepat Galaxy Pinjol Penipu?
  • Cara Tarik Saldo APK Game Clear Blast
  • Apakah APK Game Clear Blast Penipu? Ini Reviewnya
  • Inilah Perbedaan SEO dan GEO + Tips Konten Disukai Google dan AI!
  • Inilah Cara Download Video TikTok 2026 Tanpa Watermark
  • Belum Tahu? Ini Trik Nonton Doods Pro Bebas Iklan dan Cara Downloadnya
  • Misteri DNA Spanyol Terungkap: Jauh Lebih Tua dari Romawi dan Moor!
  • Kenapa Belut Listrik itu Sangat Mematikan
  • Apa itu Tesso Nilo dan Kronologi Konflik Taman Nasional
  • Inilah 4 Keunikan Sulawesi Tengah: Kota Emas Gaib, Situs Purba dll
  • Kepulauan Heard dan McDonald: Pulau Paling Terpencil Milik Australia
  • Ghost Farm Janjikan Rp 3 Juta Cuma-Cuma, Beneran Membayar atau Scam? Ini Buktinya!
  • Apakah UIPinjam Pinjol Penipu? Cek Reviewnya Dulu Disini
  • Pengajuan Samir Sering Ditolak? Ternyata Ini Penyebab Tersembunyi dan Trik Supaya Langsung ACC
  • Tailwind’s Revenue Down 80%: Is AI Killing Open Source?
  • Building Open Cloud with Apache CloudStack
  • TOP 1% AI Coding: 5 Practical Techniques to Code Like a Pro
  • Why Your Self-Hosted n8n Instance Might Be a Ticking Time Bomb
  • CES 2026: Real Botics Wants to Be Your Best Friend, but at $95k, Are They Worth the Hype?
  • Inilah Cara Menguasai Tracing dan Evaluasi Aplikasi LLM Menggunakan LangSmith
  • Begini Cara Menggabungkan LLM, RAG, dan AI Agent untuk Membuat Sistem Cerdas
  • Cara Buat Sistem Moderasi Konten Cerdas dengan GPT-OSS-Safeguard
  • Inilah Cara Membuat Aplikasi Web Full-Stack Tanpa Coding dengan Manus 1.5
  • Inilah Cara Melatih AI Agent Agar Bisa Belajar Sendiri Menggunakan Microsoft Agent Lightning
  • Ini Kronologi & Resiko Kebocoran Data WIRED
  • Apa itu Grubhub Crypto Scam? Ini Pengertian dan Kronologi Penipuan yang Catut Nama Grubhub
  • Apa Itu CVE-2025-59374? Mengenal Celah Keamanan ASUS Live Update yang Viral Lagi
  • Apa itu RansomHouse Mario? Ini Pengertian dan Mengenal Versi Baru ‘Mario’ yang Makin Bahaya
  • Inilah Risiko Fatal yang Mengintai Kreator OnlyFans, Dari Doxxing sampai Penipuan!
Beli Morning Star Kursi Gaming/Kantor disini: https://s.shopee.co.id/805iTUOPRV
Beli Pemotong Rumput dengan Baterai IRONHOOF 588V Mesin Potong Rumput 88V disini https://s.shopee.co.id/70DBGTHtuJ

©2026 emka.web.id | Design: Newspaperly WordPress Theme