Skip to content

emka.web.id

menulis pengetahuan – merekam peradaban

Menu
  • Home
  • Tutorial
  • Search
Menu

Bacalah Buku, Tanda Zaman, dan Alam Sekitar

Posted on May 28, 2015

Brebes, NU Online
Buku adalah adalah gerbang jendela dunia, kunci pembukanya adalah membaca. Siapa pun yang inngin sukses harus rajin membaca buku sesuai dengan disiplin ilmu yang digelutinya. Tanpa itu, tak akan mampu mengikuti perkembangan peradaban masa lalu, kini, dan yang akan datang.

Demikian disampaikan Hj Idza Priyanti SE saat pencanangan “gerakan gemar membaca dan infaq 1000 judul buku” yang digelar MTs Negeri Model Brebes, di halaman sekolah setempat, Kamis (28/5).

Menurut Idza, kegemaran membaca harus dilatih sejak dini dengan berbagai langkah strategis dan dukungan orang tua, lingkungan, sekolah, pemangku kebijakan, masyarakat dan stakeholder lainnya.

Langkah yang ditempuh MTs N Model Brebes dengan pencanangan gemar membaca dan infaq 1000 judul buku menjadi momentum menarik untuk pengembangan budaya minat baca di Kabupaten Brebes. “Membaca, memerlukan dorongan baik dari dalam diri sendiri, llingkungan maupun guru dan orang tua sebagai tokoh panutan terdekat dari anak-anak kita,” tutur Idza.

Hal serupa disampaikan artis tahun 80-an Yessi Gusman bahwa kegemaran membaca mengalami perkembangan yang cukup signifikan, meskipun belum merata. Hal tersebut ditandai dengan masih belum majunya perpustakaan terutama perpustakaan sekolah. Untuk itu, diperlukan juga peran pemerintah dan masyarakat dalam pengembangan budaya minat baca.

Termasuk kehadiran taman bacaan masyarakat harus lebih digiatkan lagi agar budaya minat baca makin merata. “Kami lihat di Brebes sudah bagus minat bacanya, terbukti dengan lahirnya penulis-penulis berbakat dan prestasi siswa yang tinggi sebagai wujud aktifnya membaca,” kata Yessi.

Launching ditandai dengan penandatangan prasasti dan penyerahan infaq. Infaq antara lain diberikan dari Bupati Brebes Hj Idza Priyanti SE, Yessi Gusman, Anggota Komisi Yudisial Taufiqurrahman Sahuri, para guru, orang tua siswa dan lain-lain.

Dalam kesempatan tersebut juga diisi dengan ceramah peringatan Isra Miraj oleh KH Subekhan Makmun. Dalam ceramahnya, dia menghendaki pentingnya budaya baca dikalangan generasi muda. Bahkan perintah pertama yang diturunkan Al Quran adalah perintah membaca.

“Kita semua tahu, kalau membaca adalah perintah pertama diturunkannya Al Quran, yang artinya untuk mengetahui kehidupan dunia dan akherat diawali dengan membaca,” terang Kiai.

Membaca menurut kiai, adalah membaca secara dalam artian membaca buku dan juga membaca tanda-tanda zaman, membaca alam sekitarnya. Semua itu menjadi pembelajaran dan untuk dihindari atau dilaksanakan sesuai dengan tuntunan Al Quran, sunah Rasul, ijma dan qiyas. “Dengan membaca maka ilmu akan terus melekat di dalam hati dan pikiran,” tandas kiai yang juga Pengasuh Pondok Pesantren Assalafiyah Luwungragi Bulakamba Brebes.

Kepala MTs N Model Brebes Drs H Muh Muntoyo MPd menjelaskan, gerakan gemar membaca dan infaq 1000 judul buku dikandung maksud untuk meningkatkan minat baca siswa. Gelaran ini sekaligus upacara pelepasan siswa Kelas IX MTs N Model Brebes, akhirusanah santri Boarding School MTs N Model Brebes, peringatan Isro Mikroj, Hari kebangkitan Nasional 2015.

Sebanyak 496 siswa kelas IX berhasil melaksanakan Ujian Nasional tahun pelajaran 2014/2015. Diharapkan lulus 100 persen sebagaimana tahun-tahun sebelumnya yang akan diumumkan pada 10 Juni mendatang. (wasdiun/abdullah alawi)

Sumber: NU Online

Terbaru

  • Mau Cuan Tambahan? Ini Cara Mudah Jadi Clipper di Ternak Klip Modal HP Doang!
  • Akun PTK Silang Merah di Dapodik 2026.b Bikin Panik? Jangan Dihapus, Coba Trik Ini Dulu!
  • Ini Trik Supaya Bisa Mancing Otomatis di Fish It Roblox Pakai GG Game Space
  • Sering Stuck Saat Registrasi Dapodik 2026.b? Coba Cara Offline Ini, Dijamin Lancar!
  • Belum Tahu? Ini Trik Isi Data Internet Dapodik 2026.B Biar Validasi Aman!
  • Belum Tahu? Inilah Cara Dapat Saldo E-Wallet Cuma Modal Tidur di Sleep Time Tracker
  • Padahal Negara Maju, Kenapa Selandia Baru Nggak Bangun Jembatan Antar Pulau? Ini Alasannya!
  • Nonton Drama Bisa Dapat 1 Juta? Cek Dulu Fakta dan Bukti Penarikan Aplikasi Gold Drama Ini!
  • Takut Saldo Habis? Gini Cara Stop Langganan CapCut Pro Sebelum Perpanjangan Otomatis
  • Gini Caranya Hilangkan Invalid Peserta Didik di Dapodik 2026 B Tanpa Ribet, Cuma Sekali Klik!
  • Rombel Hilang di Dapodik 2026 B? Tenang, Gini Cara Mudah Mengatasinya Tanpa Menu Aksi!
  • Pusing Lihat Ratusan Invalid Sarpras di Dapodik 2026 B? Tenang, Ini Cara Membereskan Datanya
  • Validasi Merah Terus? Ini Cara Tuntas Isi Data Listrik & Internet di Dapodik 2026 B
  • Inilah Trik Install Dapodik 2026.B Tanpa Patch, Wajib Uninstall Versi Lama!
  • Apakah APK PinjamAja Penipu?
  • Ini Trik Cepat Cuan di Clear Blast Tanpa Undang Teman
  • Belum Tahu? Inilah Suku Bajau Punya Gen “Mutan” Mirip Fishman One Piece, Ini Faktanya!
  • Inilah Paket PLTS Hybrid 6kVA Aspro DML 600 yang Paling Powerful!
  • Suku Tsaatan: Suku Mongolia Penggembala Rusa Kutub
  • Game Happy Rush Terbukti Membayar atau Cuma Scam Iklan?
  • Cara Nonton Drama Dapat Duit di Free Flick, Tapi Awas Jangan Sampai Tertipu Saldo Jutaan!
  • APK Pinjol Rajindompet Penipu? Ini Review Aslinya
  • Keganggu Iklan Pop-Up Indosat Pas Main Game? Ini Trik Ampuh Matikannya!
  • Belum Tahu? Inilah Cara Upload Reels Instagram Sampai 20 Menit, Konten Jadi Lebih Puas!
  • Apa itu Negara Somaliland? Apa Hubungannya dengan Israel?
  • Apa itu Game TheoTown? Game Simulasi Jadi Diktator
  • Inilah Rekomendasi 4 HP Honor Terbaik – Prosesor Snapdragon Tahun 2026
  • Lagi Nyari HP Gaming Murah? Inilah 4 HP Asus RAM 8 GB yang Recomended
  • Ini Trik Main Game Merge Cats Road Trip Sampai Tarik Saldo ke DANA
  • Mau Jadi Digital Writer Pro? Ini Caranya Buat Portofolio Pakai Blog!
  • What is DeepSeek’s Engram?
  • How to Installing Zabbix 7.2 on Ubuntu 25.10 for Real-Time Monitoring
  • Review MySQL Database Recovery Tool by Stellar
  • RQuickShare Tutorial: How to Bring Android’s Quick Share Feature to Your Linux Desktop
  • Why Storage & Memory Price Surges | Self-hosting Podcast January 14th, 2026
  • Tutorial AI Lengkap Strategi Indexing RAG
  • Cara Membuat AI Voice Agent Cerdas untuk Layanan Pelanggan Menggunakan Vapi
  • Inilah Cara Belajar Cepat Model Context Protocol (MCP) Lewat 7 Proyek Open Source Terbaik
  • Inilah Cara Menguasai Tracing dan Evaluasi Aplikasi LLM Menggunakan LangSmith
  • Begini Cara Menggabungkan LLM, RAG, dan AI Agent untuk Membuat Sistem Cerdas
  • Kronologi Serangan Gentlemen Ransomware di Oltenia Energy
  • Apa itu CVE-2020-12812? Ini Penjelasan Celah Keamanan Fortinet FortiOS 2FA yang Masih Bahaya
  • Apa itu CVE-2025-14847? Ini Penjelasan Lengkap MongoBleed
  • Ini Kronologi & Resiko Kebocoran Data WIRED
  • Apa itu Grubhub Crypto Scam? Ini Pengertian dan Kronologi Penipuan yang Catut Nama Grubhub
Beli Pemotong Rumput dengan Baterai IRONHOOF 588V Mesin Potong Rumput 88V disini https://s.shopee.co.id/70DBGTHtuJ
Beli Morning Star Kursi Gaming/Kantor disini: https://s.shopee.co.id/805iTUOPRV

©2026 emka.web.id | Design: Newspaperly WordPress Theme